Apa yang sedang Anda cari?

Print

Aplikasi/Software berlisensi

Q: Aplikasi/Software berlisensi apa saja yang bisa dipasang sesuai layanan UGM?
A: Berikut daftar Aplikasi/Software berlisensi yang dapat dimanfaatkan Mahasiswa/Staff Aktif:

  1. Microsoft Teams
  2. Microsoft Office 365
  3. Google Suite
  4. Software SPSS (Khusus Laboratorium)
  5. Matlab
  6. End Note
  7. Corel Draw
  8. Microsoft Azure
  9. Anti Virus
  10. EzProxy
  11. Zoom

Q: Saya tertarik dengan daftar Aplikasi/Software berlisensi tersebut, Bagaimana saya mendapatkannya:
A: Datang langsung ke bagian Layanan TI DTI dengan membawa kartu identitas diri pada hari dan jam kerja

Q: Berapa lama Aplikasi/Software berlisensi dapat digunakan?
A: Aplikasi/Software berlisensi dapat digunakan selama pengguna akun tersebut masih terdaftar sebagai Mahasiswa atau Staff Aktif di UGM